Assalamu alaikum Wr.Wb
SMP Islam PB. Soedirman 2 Bekasi
Insyaallah SMP Islam PB.Soedirman 2 Bekasi akan melaksanakan kegiatan Pekan SUMATIF SATU SEMESTER 1 yang akan dilaksanakan pada:
Hari : Senin - Jumat
Tanggal : 21 - 25 Agustus 2023
Waktu : 06.45 - 12.30
download link Kisi-Kisi
Kelas 7
Kelas 8
atau bisa juga di download di aplikasi My Pangsoed
Demikian informasi yang dapat kami Sampaikan.